|
Pada tanggal 19 Januari 2004 Bupati Gorontalo H. Achmad Hoesa Pakaya, S.E.,M.B.A., M.H., menyerahkan Surat Keputusan pengangkatan penjabat kepala sekolah, guru, dan staf tata usaha. Mereka terdiri atas 11 orang guru (termasuk Kepala Sekolah) dan 3 orang staf tata usaha.Para guru tersebut diangkat berdasarkan hasil seleksi yang dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan Nasional Kabupaten Gorontalo awal Januari 2004. Mereka terdiri atas tiga orang lulusan program S-2 dan delapan orang lulusan S-1 (sebagian sedang menyelesaikan program S-2).
Adapun guru yang ditempatkan di SMP Unggulan Widyakrama tersebut berjumlah 11 orang, terdiri atas 4 orang wanita (termasuk Kepala Sekolah) dan 7 orang pria.
Biodata Guru SMP Unggulan Widyakrama Kabupaten Gorontalo
Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Salma Hadji Ali, S.Pd.
: 130674577
: Gorontalo, 17-06-1953
: Desa Hulawa, Telaga
: Penata Tingkat I, III/d
: S-1
: Bahasa Indonesia
: STKIP Gorontalo 2000Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Risnawaty Rauf, S.Pd.
: 131578427
: Gorontalo, 22-02-1963
: Kel. LibuO, Kecamatan Dungingi
: Penata Tkt I, III/d
: S-1
: Bahasa Inggris
: STKIP Gorontalo 1985Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Drs. Abdul Rajak Husain, M.Ed.
: 132107629
: Tobelombang
: Desa Tamboo, Kecamatan Tilongkabila
: Penata Tingkat I, III/d
: S-2
: Educational Technology
: McNeese State University, Louisiana, USA, 2003Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Hamid Ibrahim, S.Pd.
: 132173153
: Tapa, Kab. Gorontalo, 25-05-1970
: Kel. HutuO,
: Penata, III/c
: S-1
: PDU Akuntansi
: STKIP Gorontalo 1985Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Herliono, S.Pd.
: 132160780
: Situbondo, 21-02-1968
: Kel. Wumiayalo, Kec. Kota Utara
: Penata, III/c
: S-1
: PMP/KN
: STKIP Gorontalo 1993Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Rustam Rauf, S.Pd.
: 132197623
: Gorontalo, 17-04-1969
: Desa Moohodu, Kec. Batudaa
: Penata, III/c
: S-1
: Penjaskes
: STKIP Gorontalo 1996Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Timothius, S.Pd., M.Pd.
: 132127080
: Tanete, 02-04-1969
: Desa Pentadio Barat, Kec. Telagabiru
: Penata, III/c
: S-2
: Penelitian & Evaluasi Pendidikan
: IKIP Goronalo / Universitas Negeri Jakarta 2003Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Yulius B. Yusuf, M.Pd.
: 132184042
: Limboto, Kab. Gorontalo, 17-07-1969
: Kel. Dutulanaa, Kec. Limboto
: Penata Muda Tkt I, III/b
: S-2
: Penelitian & Evaluasi Pendidikan
: IKIP Goronalo/ Universitas Negeri Jakarta 2003Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Drs. Hendri Djunu
: 130861281
: Limboto, 24-04-1964
: Kel. Pone, Kec. Limboto Barat
: Penata, III/c
: S-1
: Tarbiah
: IAIN Ujungpandang Filial Gorontalo 1992Nama
NIP
TTL
Alamat
PGR
PA
Jurusan
Alumni: Wati Baderan, S.Pd.
: 132276395
: Ujungpandang, 14-02-1974
: Kel. Hutuo, Kec. Limboto
: Penata Muda Tingkat I, III/b
: S-1
: IPA-Biologi
: STKIP Gorontalo 1999Keterangan:
- NIP = nomor induk pegawai
- TTL = tempat, tanggal lahir
- PGR = pangkat, golongan/ruang
- PA = pendidikan terakhir